Pendiri Al Azhar Yogyakarta Hafidh Asrom Ajak LP Maarif NU Kerja Sama Mengembangkan Pendidikan Berkelas Internasional

KABAR MALIOBORO – Pendiri sekaligus pemilik Al Azhar Yogyakarta World Schools (AYWS) Drs HA Hafidh Asrom MM mengajak Lembaga Pendidikan Maarif Nahdlatul Ulama (LP Maarif NU) Daerah Istimewa Yogyakarta untuk bekerja sama mengembangkan pendidikan. Dengan kerja sama AYWS dan LP Maarif diharapkan kualitas pendidikan bisa lebih baik dan meningkat serta bisa maju pada level pendidikan […]

Lanjutkan baca

Luar Biasa! Siswi MAN 1 Yogyakarta Borong 4 Medali Emas di Ajang Bali International Choir Festival 2024

Kabar Malioboro – Madrasah idola dan ternama di Kota Yogyakarta yang dikenal dengan “gudangnya prestasi” Madrasah Aliyah  Negeri (MAN) 1 Yogyakarta kembali sukses meraih juara level internasional yaitu Bali International Choir Festival (BICF) 2024. Di ajang bergengsi itu, siswi MAN 1 Yogyakarta yang meraih juara bernama bernama Filda Nuha Filyaar Afkor sukses memborong 4 medali […]

Lanjutkan baca

Global Immersion Program, dari SMP Islam Al Azhar 26 Yogyakarta untuk Dunia

KABAR MALIOBORO– Global Immersion Program antara Northern Illinois University (NIU) dan Al Azhar Yogyakarta World School (AYWS) resmi berakhir pada Jumat (2 Agustus 2024). Program ini juga menandai berakhirnya kerjasama internasional antara NIU dan SMP Islam Al Azhar 26 Yogyakarta sebagai salah satu mitra sekolah dalam program tersebut. Global Immersion Program dilaksanakan selama tiga minggu […]

Lanjutkan baca

Kerjasama SDIA 59 Wonosari–LAZ Al Azhar Yogyakarta Salurkan Zakat, Infaq, dan Sedekah untuk Kaum Duafa di Gunungkidul

KABAR MALIOBORO – Sekolah Dasar Islam Al Azhar (SDIA) 59 Wonosari memperkuat kerjasama dengan Lembaga Amil Zakat (LAZ) Al Azhar Yogyakarta dalam penyaluran zakat, infaq, dan sedekah (ZIS) untuk kaum duafa di Kabupaten Gunungkidul. Kolaborasi kedua pihak ditandai dengan penyerahan hasil ZIS Jamiyyah dari Kepala SDIA 59 Wonosari Danar Kusuma MPd kepada Kepala LAZ Al […]

Lanjutkan baca

Siswa MAN 1 Yogyakarta Pentaskan ‘The Legend of Ramayana’ Berbahasa Inggris

KABAR MALIOBORO – Keharuan meliputi orang tua siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Yogyakarta yang menyaksikan langsung aksi putra-putinya dalam pementasan Drama The Legend of Ramayana. Perayaan akbar karya para siswa ini berlangsung pada Kamis (20 Juni 2024) di halaman MAN 1 Yogyakarta. Karya epic hasil besutan implementasi dari Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan […]

Lanjutkan baca

Senator DIY Hafidh Asrom : Guru Inspirasi dan Kunci Bagi Kejayaan Bangsa

KABAR MALIOBORO– Dalam sejarah perjalanan bangsa Indonesia, guru memegang peranan yang sangat penting dalam membentuk peradaban dan mencapai kejayaan bangsa. Banyak tokoh besar dalam sejarah Indonesia yang berhasil mencapai prestasi luar biasa tidak lepas dari peran guru-guru mereka. Para guru memberikan bimbingan, ilmu pengetahuan, dan nilai-nilai moral yang membentuk karakter dan kepribadian para murid, sehingga […]

Lanjutkan baca

Enam Nama Menguat di Bursa Calon Gubernur Jawa Tengah. Pengamat : Sudaryono Membawa Angin Segar

KABAR MALIOBORO – Enam nama tokoh menguat dalam bursa calon Gubernur Jawa Tengah untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024. Adapun tokoh-tokoh yang masuk dalam bursa calon Gubernur Jawa Tengah yaitu Hendrar Prihadi, Sudaryono, Taj Yasin Maimoen, Dico M Ganinduto, Muhammad Yusuf Chudlori, dan Irjen pol Ahmad luthfi. Enam tokoh itu muncul dalam Survei Lembaga Kajian […]

Lanjutkan baca

Isu Dugaan Korupsi Pembelian Pesawat Mirage, Jubir Menhan Prabowo Sampaikan Klarifikasi

KABAR MALIOBORO – Isu dugaan korupsi pengadaan pesawat Mirage 2000-5 dari Qatar oleh Kementerian Pertahanan (Kemenhan) mencuat beberapa hari ini. Dalam isu tersebut capres nomor urut 02 yang juga merupakan Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto, disebutkan terlibat. Kabar itu beredar dan termuat dalam pemberitaan situs MSN, yang mengambil tulisan dari laman Meta Nex. Dalam berita tersebut, […]

Lanjutkan baca