Syawwalan; Pilih Mulih, Milih Pulih

Pandangan menarik seputar syawalan disampaikan Dr. Ir. Revianto Budi Santosa,  M.Arch. Ketua Bidang Kebudayaan dan Pariwisata, Pengurus Daerah ICMI DIY ini menguraikan fenomena mudik lebaran tidak bisa lepas dari nilai kembali ke fitrah. Makna dari Ramadhan. Kembali ke asali. Dosen Teknik Arsitektur UII ini menyebutnya dengan istilah: pilih mulih, milih pulih. Orang akan memilih untuk […]

Lanjutkan baca

Lebaran, Candi Borobudur Tutup 8-17 Mei

Dalam rangka upaya mendukung Pemerintah dalam pencegahan dan meminimalisir penyebaran Covid-19, PT Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan & Ratu Boko (Persero) melakukan penutupan sementara operasional di kawasan Taman Wisata Candi Borobudur. Candi Buddha yang berada di Kabupaten Magelang ini ditutup selama liburan Lebaran selama 8-17 Mei 2021. Keputusan ini ditetapkan sesuai dengan kebijakan yang telah […]

Lanjutkan baca