Margoagung Gelar Potensi Kalurahan Budaya Ruwat Bumi
SLEMAN – Gelar Potensi Kalurahan Budaya 2022 dengan tema “Ruwat Bumi” secara resmi dibuka, di Kalurahan Margoagung, Seyegan, Sleman. Acara pentas seni dan pameran stand UMKM ini digagas oleh Dinas Kebudayaan (Kundha Kabudayan) DIY. Dibuka secara resmi oleh Bupati Sleman Kustini Sri Purnomo. Dalam sambutannya Kustini mengapresiasi sekaligus mendukung penuh diselenggarakannya kegiatan tersebut. “Semoga dengan […]
Lanjutkan baca