Rumah Tahfidz KH Agus Salim Siapkan Santri dengan Aqidah Kuat Berakhlak Mulia
SLEMAN, Kabar Malioboro – Milad ke-4 Rumah Tahfidz KH Agus Salim digelar sederhana namun penuh semangat Jumat (5/1/24). Pada perayaan milad tahun ini seluruh pengelola sepakat mengusung tema “Bibit Unggul untuk Generasi Gemilang” Direktur Rumah Tahfidz KH Agus Salim Prakash Adi Brata mengungkapkan saat ini Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) perlu adanya pembenahan. Hal tersebut […]
Lanjutkan baca