Pria Asal Diwek, Jombang Jadi Imam Masjid di UEA
Menjadi imam masjid besar di negara kaya, tentu saja merupakan berkah yang luar biasa. Berkah itulah yang didapat oleh Sunarto. Pria berusia 31 tahun, warga Dusun Kedaton, Desa Bulurejo, Diwek, Jombang, ini terpilih menjadi salah satu Imam untuk masjid di Uni Emirat Arab (UEA). Sunarto bersaing dengan 300 lebih penghafal Al Qur’an (Hafiz) dari berbagai […]
Lanjutkan baca